Selasa, 13 November 2012

Perlunya Perubahan

Dalam ketidaksadaran semua orang  sudah memiliki jiwa pengusaha dalam dirinya.. Namun terkadang hampir semua orang tidak dapat menggali dan mencari bakat pengusaha yang ada dalam dirinya. Oleh Karena itu dalam artikel ini kita akan membahas tentang langkah awal untuk menjadi pengusaha.
Yang pertama yang harus kita sadari adanya perubahan dalam diri kita.

WAKTUNYA UNTUK BERUBAH

Karena dengan adanya niat untuk merubah diri. tentunya akan mempengaruhi kebiasaan kita yang kurang bermanfaat menjadi lebih bermanfaat. sehingga secara tidak langsung akan mempengaruhi cara pola pikir kita dalam melihat sesuatu.

 "Perubahan tidak terjadi tanpa ketidak nyamanan,bahkan perubahan itu terjadi dari kurang baik menuju ke yang lebih baik"  Richard Hooker 

3 KUNCI POKO DALAM PERUBAHAN
  • Mempelajari,Beradaptasi,dan Berani mengambil keputusan
  • Mengembangkan rencana kerja,cara kerja baru,semangat kerja
  • Keluar dari kebiasaan lama dan memiliki nilai kreatifitas

Tidak ada komentar: